Skip to main content

Tanda-tanda husnul khatimah: Mati karena tenggelam dan Mati karena terkena reruntuhan

Bab VIII

Tanda-tanda husnul khatimah

8. Mati karena tenggelam.

9. Mati karena terkena reruntuhan.

Hal ini berdasarkan sabda Nabi Shallallaahu 'alaihi wa Sallam,

"Orang-orang yang mati syahid di antara ummatku ada lima: Orang yang terkena penyakit tha'un, yang terkena penyakit perut, yang mati tenggelam (5), yang terkena reruntuhan, dan yang mati syahid di jalan Allah."

Bersambung...

===

(5) Meskipun peristiwa tenggelam itu terjadi ketika naik kapal untuk berniaga selagi tidak untuk tujuan maksiat, yang mana perjalanan seperti itu jarang sekali terjadi kecelakaan. Sebagaimana yang dikatakan oleh Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah dalam kitab Majmu' al-Fatawa 24/293.

===

Maroji'/ Sumber:
Kitab: Talkhiish ahkaamul janaa-iz wa bida'uha, Penulis: Imam Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullaah, Judul terjemahan: Panduan praktis hukum jenazah, Penerjemah: Muhammad Dahri Lc dkk, Penerbit: Darus Sunnah Press, Jakarta - Indonesia, Cetakan I, 2005 M.

===

Layanan GRATIS Estimasi Biaya Baja Ringan, Genteng Metal & Plafon Gypsum
http://www.bajaringantangerang.com

===
Ary Ambary Ahmad Abu Sahla al-Bantani
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Popular posts from this blog