Skip to main content

Riya Atau Bukan? Bid'ah Atau Bukan? | Dana Talangan Haji

Risalatikum.

Riya' Atau Bukan?

Ustadz, di daerah tempat saya tinggal, jika ada yang mau berangkat ke Mekah, untuk menunaikan ibadah haji, sehari sebelum keberangkatan biasanya yang bersangkutan mengadakan open house seharian dari pagi sampai malam. Tetangga berdatangan, katanya untuk mendoakan yang mau naik haji semoga hajinya mabrur. Hal yang sama dilakukan sepulangnya yang bersangkutan dari naik haji, tetangga berdatangan untuk mengucapkan selamat dan menerima oleh-oleh dari tanah suci. Apakah hal ini riya' bagi yang naik haji dan apakah kegiatan seperti ini bid'ah?

62857272xxxxx

Redaksi:

Riya' atau tidak, kita tidak bisa menghukuminya, yang tahu hanya Allah 'Azza wa Jalla dan orang yang melakukannya. Selanjutnya mengenai acara-acara yang diadakan oleh kaum Muslimin sebelum menunaikan ibadah haji, pembaca dapat menela'ahnya dalam pembahasan ini. Kami berharap pembahasan singkat itu bisa menjadi pengingat bagi kita semua.

Baca selanjutnya:

Kembali ke Daftar Isi Buku ini.

Kembali ke Daftar Buku Perpustakaan ini.

===

Maraji'/ Sumber:
Majalah As-Sunnah, Upaya Menghidupkan Sunnah, nomor 5/ tahun XVI, Syawwal 1433 H/ September 2012 M.

===

Abu Sahla Ary Ambary bin Ahmad Awamy bin Muhammad Noor al-Bantani
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Popular posts from this blog