Mukhtashar Shahih al-Imam al-Bukhari.
Ringkasan Shahih Bukhari.
Imam al-Bukhari rahimahullah.
Imam Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullah.
Asep Saefullah FM, M.A.
Drs. Kamaluddin Sa'adiyatulharamain.
Kitaabul Adzaan.
10. Kitab Adzan.
5. Bab: Mengeraskan Suara Adzan.
134. (335) Umar bin Abdul Aziz berkata, "Kumandangkan adzan dengan keras. Jika tidak, maka janganlah engkau bersama kami."
324. Dari Abdullah bin Abdurrahman bin Abi Sha'sha'ah Al Anshari Al Mazini, bahwa Abu Sa'id Al Khudri (radhiyallahu 'anhu) berkata kepadanya, "Sungguh aku melihatmu menyukai domba dan tempat gembala. Jika engkau berada di antara domba-dombamu atau sedang berada di tempat penggembalaan, maka serukanlah adzan untuk shalat dan keraskanlah suara adzanmu, karena sesungguhnya yang mendengar suara seorang muadzin, baik itu jin, manusia atau apa pun, maka ia akan bersaksi untuknya pada hari Kiamat." Abu Sa'id menyebutkan, "Aku mendengar itu dari Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam."
Baca selanjutnya:
Kembali ke Daftar Isi Buku ini.
Kembali ke Daftar Buku Perpustakaan ini.
===
Catatan Kaki:
335. Ibnu Abi Syaibah (1/154) menyebutkan secara maushul dengan sanad yang shahih darinya.
===
Maraji'/ Sumber:
Kitab: Mukhtashar Shahih Al Imam Al Bukhari, Penulis: Imam Muhammad Nashiruddin Al Albani rahimahullaah, tanpa keterangan penerbit, tanpa keterangan cetakan, tanpa keterangan tahun, Judul Terjemahan: Ringkasan Shahih Bukhari Jilid 1, Penerjemah: Asep Saefullah FM, M.A., Drs. Kamaluddin Sa'adiyatulharamain, Editor: Abu Rania, Abu Fahmi Huaidi, Fajar Inayati, Penerbit: Pustaka Azzam, Jakarta - Indonesia, Cetakan keenam, Nopember 2013 M.
===
Sent from my BlackBerry® smartphone from Sinyal Bagus XL, Nyambung Teruuusss...!
Ringkasan Shahih Bukhari.
Imam al-Bukhari rahimahullah.
Imam Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullah.
Asep Saefullah FM, M.A.
Drs. Kamaluddin Sa'adiyatulharamain.
Kitaabul Adzaan.
10. Kitab Adzan.
5. Bab: Mengeraskan Suara Adzan.
134. (335) Umar bin Abdul Aziz berkata, "Kumandangkan adzan dengan keras. Jika tidak, maka janganlah engkau bersama kami."
324. Dari Abdullah bin Abdurrahman bin Abi Sha'sha'ah Al Anshari Al Mazini, bahwa Abu Sa'id Al Khudri (radhiyallahu 'anhu) berkata kepadanya, "Sungguh aku melihatmu menyukai domba dan tempat gembala. Jika engkau berada di antara domba-dombamu atau sedang berada di tempat penggembalaan, maka serukanlah adzan untuk shalat dan keraskanlah suara adzanmu, karena sesungguhnya yang mendengar suara seorang muadzin, baik itu jin, manusia atau apa pun, maka ia akan bersaksi untuknya pada hari Kiamat." Abu Sa'id menyebutkan, "Aku mendengar itu dari Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam."
Baca selanjutnya:
Kembali ke Daftar Isi Buku ini.
Kembali ke Daftar Buku Perpustakaan ini.
===
Catatan Kaki:
335. Ibnu Abi Syaibah (1/154) menyebutkan secara maushul dengan sanad yang shahih darinya.
===
Maraji'/ Sumber:
Kitab: Mukhtashar Shahih Al Imam Al Bukhari, Penulis: Imam Muhammad Nashiruddin Al Albani rahimahullaah, tanpa keterangan penerbit, tanpa keterangan cetakan, tanpa keterangan tahun, Judul Terjemahan: Ringkasan Shahih Bukhari Jilid 1, Penerjemah: Asep Saefullah FM, M.A., Drs. Kamaluddin Sa'adiyatulharamain, Editor: Abu Rania, Abu Fahmi Huaidi, Fajar Inayati, Penerbit: Pustaka Azzam, Jakarta - Indonesia, Cetakan keenam, Nopember 2013 M.
===
Sent from my BlackBerry® smartphone from Sinyal Bagus XL, Nyambung Teruuusss...!