Skip to main content

Ringkasan Shahih Bukhari (215)

Mukhtashar Shahih al-Imam al-Bukhari.

Imam Muhammad Nashiruddin al-Albani rahimahullah.

Ringkasan Shahih Bukhari.

Kitaabush Shalaah.

Kitab Shalat.

32. Bab: Masalah Kiblat dan Pendapat yang Mengatakan tidak perlu Mengulang Shalat bagi Orang yang Lupa Menghadap Kiblat.

215. Dari Abdullah bin Umar (radhiyallaahu 'anhuma), ia berkata, "Ketika orang-orang sedang di Quba` mengerjakan shalat subuh, datanglah seseorang kepada mereka dan berkata, 'Sesungguhnya Al Qur`an telah diturunkan kepada Rasulullah shallallaahu 'alaihi wa sallam malam ini, dan beliau telah memerintahkan untuk menghadap ke arah Ka'bah, [karena itu, menghadaplah kalian ke Ka'bah.' 5/ 152] Lalu mereka pun menghadap ke arah Ka'bah, yang sebelumnya mereka menghadap ke arah Syam, maka mereka memutar [wajah-wajah mereka] ke Ka'bah."

Baca selanjutnya:

Kembali ke Daftar Isi Buku ini.

Kembali ke Daftar Buku Perpustakaan ini.

===

Maraji'/ Sumber:

Kitab: Mukhtashar Shahih Al Imam Al Bukhari, Penulis: Imam Muhammad Nashiruddin Al Albani rahimahullaah, tanpa keterangan penerbit, tanpa keterangan cetakan, tanpa keterangan tahun, Judul Terjemahan: Ringkasan Shahih Bukhari Jilid 1, Penerjemah: Asep Saefullah FM, M.A., Drs. Kamaluddin Sa'adiyatulharamain, Editor: Abu Rania, Abu Fahmi Huaidi, Fajar Inayati, Penerbit: Pustaka Azzam, Jakarta - Indonesia, Cetakan keenam, Nopember 2013 M.

===

Abu Sahla Ary Ambary bin Ahmad Awamy bin Muhammad Noor al-Bantani
Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Popular posts from this blog